Training GIS / SIG Jakarta dan Luar Jakarta 2016
Training / pelatihan pembuatan WebGIS bagi pemula dilakukan dengan metode studi kasus usulan / kebutuhan peserta dengan konsep dan praktek menggunakan software dan data GIS. Full training ini sekaligus akan mendapatkan keuntungan trik menggunakan ArcGIS / Quantum GIS untuk pengolahan dan penyiapan data untuk Web GIS.
Materi training dan biaya (dapat di kustomisasi) sesuai kebutuhan dan kesepakatan. Training dilaksanakan On-site (Khusus Jakarta dan sekitarnya), untuk peserta luar Jakarta dapat dilakukan secara On-Line.
- Pengenalan GIS : aspek survey dan pemetaan, aspek teknologi informasi, aspek pengguna
- Penyiapan Data GIS : capturing data, citra satelit, digitasi dengan ArcGIS / Quantum GIS
- Pengelolaan Database : tabel, format shapefiles, format PostGIS, Layout peta
- Fungsi Analisis Spasial dalam GIS : manajemen data vektor dan raster, editing, sistem koordinat, proyeksi peta dengan software ArcGIS/Quantum GIS
- Mengenal GIS Service : dengan GeoServer
- Membangun Web GIS : menyiapkan mapfile, konfigurasi halaman Web, editingdengan menggunakan GeoMoose dan tanpa pemograman
- Mengupload ke Server
- Server untuk 1 bulan (optional)
Waktu training : 3 hari / 24 Jam | Silabus & Harga
Training / pelatihan di atas menggunakan metode studi kasus dengan tujuan yang mengikuti training dan pelatihan siap mengimplementasikan materi yang diajarkan.
Tersedia juga spesialis untuk software :
| Training ArcGIS 2016 | Training ArcGIS Server 2016 | Training Web Mapping dengan GeoMoose Dasar & Lanjutan 2016 | Training GIS Service dengan GeoServer 2016 | Training GeoNetwork untuk Katalog Peta 2016 | Training Quantum GIS 2016 |
Tidak ada komentar:
Posting Komentar